Berita Palembang

ribuan-umat-muslim-ikuti-ziarah-kubro

17:18:00 - 03 Mar 2024

Ribuan Umat Muslim Ikuti Ziarah Kubro

AMPERA.CO, Palembang - Ribuan peserta Ziarah Kubra, padati Kesultanan Kawah Tengkurep, Kawasan 3 Ilir dan Auliya Kambang Koci 5 Boom Baru.  Kegiatan tahunan kali ini sangat ramai dikunjungi oleh para jemaah . . .

pj-walikota-h-rd-mutasi-13-eselon-2-satu-plt-

15:33:00 - 02 Mar 2024

Pj Walikota H RD Mutasi 13 Eselon 2, Satu Plt

AMPERA.CO, Palembang - Pj Walikota Palembang Drs H Ratu Dewa (RD), melakukan rotasi besar besaran terhadap Kepala Dinas atau pejabat tinggi pratama golongan eselon 2 dilingkungan Pemkot Palembang, Jumat . . .

realisasi-pajak-parkir-tertinggi-tembus-diangka-rp-34-m

21:09:00 - 29 Feb 2024

Realisasi Pajak Parkir Tertinggi, Tembus Diangka Rp 3,4 M

AMPERA.CO, Palembang - Realisasi Pajak Barang dan Jasa (PBJT) atas jasa parkir tembus diangka Rp 3.444.561.644 atau 38,27 persen, angka tersebut tertinggi dibandingkan 11 jenis pajak lainnya. "Sampai 29 Februari . . .

4-jenis-pajak-realisasi-dibawah-10-persen

12:21:00 - 29 Feb 2024

4 Jenis Pajak Realisasi Dibawah 10 Persen

AMPERA.CO, Palembang - 4 jenis pajak yang dikelola Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Palembang masih rendah, bahkan angkanya di bawah 10 persen. Hal itu sesuai data yang diterima media ini pertanggal 27 Februari . . .

ratusan-qoriqoriah-di-palembang-ikuti-mtq-

21:58:00 - 28 Feb 2024

Ratusan Qori-qoriah di Palembang Ikuti MTQ

AMPERA.CO, Palembang - Pemerintah Kota Palembang, Sumatera Selatan menggelar Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) guna meningkatkan nilai religius warga di bidang baca dan tulis Alquran. "Kami menggelar MTQ ini guna . . .

tk-sd-hingga-smp-dilarang-buat-acara-perpisahan

12:14:00 - 27 Feb 2024

TK, SD Hingga SMP Dilarang Buat Acara Perpisahan

AMPERA.CO, Palembang - Sekolah di Palembang dilarang laksanakan acara perpisahan, hal itu berlaku bagi, TK/Paud, SD hingga SMP, hal itu tertuang dalam, Sesuai Surat Edaran (SE) kepala Dinas Pendidikan nomor 420/ . . .

125-event-ditargetkan-mampu-tingkatan-pad-sektor-pariwisata

18:57:00 - 25 Feb 2024

125 Event Ditargetkan Mampu Tingkatan PAD Sektor Pariwisata

AMPERA.CO, Palembang - Agenda pariwisata di Palembang terus berkembang dengan peluncuran calender of charming events Palembang tahun 2024 oleh Pemkot melalui Dinas Pariwisata. Acara peluncuran ini berlangsung di . . .

ketua-dprd-zainal-abidin-tuntaskan-s2-magister-hukum

08:10:00 - 24 Feb 2024

Ketua DPRD Zainal Abidin Tuntaskan S2 Magister Hukum

AMPERA.CO, Palembang - Meskipun sibuk sebagai wakil rakyat di DPRD Palembang, tak mengurangi semangat Zainal Abidin untuk menuntut ilmu, terutama dibidang hukum. Hari ini, Jumat (23/2/2024) ia melaksanakan uji . . .

realisasi-pad-palembang-tembus-rp-128-m

21:52:00 - 22 Feb 2024

Realisasi PAD Palembang Tembus Rp 128 M

AMPERA.CO, Palembang - Berdasarkan data, Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Palembang, hingga 22 Februari 2024, realisasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari sektor pajak tembus diangka Rp 128.234.276.799 atau 11,17 . . .

diskominfo-gandeng-bps-palembang-gelar-fgd

20:51:00 - 22 Feb 2024

Diskominfo gandeng BPS Palembang Gelar FGD

AMPERA.CO, Palembang - Guna menyusun data menjadi satu serta lebih akurat Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) kota Palembang bersama Badan Pusat Statistik (BPS) kota Palembang serta seluruh OPD di . . .

dewa-beri-sangsi-tegas-ke-kapus-sabokingking

21:09:00 - 21 Feb 2024

Dewa Beri Sangsi Tegas ke Kapus Sabokingking

AMPERA.CO, Palembang - Pj Walikota Palembang Ratu Dewa telah melakukan rapat Badan Pertimbangan Jabatan dan Kepangkatan (Baperjakat) untuk kasus arogansi Kepala Puskesmas (Kapus) Sabokingking. Hasilnya Kepala . . .

Awal Kembali 123...148 Lanjut Akhir